Kamis, 06 Desember 2012

Rumah Kreasi Gelandangan Jepang Yang Unik

Pada tahun 2004, seorang arsitek bernamaKyohei Sakaguchi merilis sebuah buku dengan judul Rumah Nol Yen. Adapunpendapat dari An-architecture yaitu buku ini berisi tentang rumah gelandangan.Rumah gelandangan yang berada di Nagoya, Tokyo maupun Osaka. Buku inimenunjukkan adanya perbedaan metode konstruksi serta material yang digunakanpara gelandangan dalam membuat rumah mereka. Selain itu, juga menunjukkanpenghematan material dalam membangun struktur sebuah rumah.

Rumah yang dibuat oleh gelandangan dengankreasi "Rumah Nol Yen" juga cukup efisien meskipun bentuk arsitekturnyasementara. Latar belakang proses pembuatan dari buku tersebut yaitu ketikaKyohei Sakaguchi berjalan melintasi kampung gelandangan pada tahun 2000.Kampung gelandangan tersebut berada di pinggiran sungai Tokyo di negara Jepang.Gelandangan yang dimaksud pernah bekerja untuk perusahaan kamera. Ia telahberhasil membuat rumah dengan kreasi "Rumah Nol Yen". Kreasi rumah "Rumah NolYen" tersebut menggunakan panel tenaga surya.

Adanya tenaga surya membantu penghuninya dapatmenikmati hiburan dari radio maupun TV. Alasannya, tentu saja karena tenagasurya dapat menghasilkan listrik untuk menyalakan radio maupun TV tersebut.Rumah hasil buatan gelandangan ini bentuknya kecil, bagian sisi diberi lapisanvinil biru yang lebar, interior dari kayu serta atap dari kardus. Selain itu,juga dapat menjadi kapal karena kemampuannya mengapung di atas air. Gelandanganitu hanya menaruh rumah tersebut di jalan. Semoga ulasan ini bermanfaat danmendorong kreasi bagi pembaca dalam hal lainnya.

[imagetag]

[imagetag]

[imagetag]

Sumber

#bcfda5

Tidak ada komentar:

Posting Komentar