Sabtu, 15 Desember 2012

Waspada! 4 Minuman Enak Yang Merusak Gigi Remaja!



[imagetag]

Menjaga asupan makanan sudah harus dilakukansejak belia. Begitu juga dengan kesehatan gigi yang harus dipelihara. Bukanhanya makanan, minuman ternyata berperan penting dalam menjaga kesehatan gigi.Beberapa minuman perusak gigi harus dihindari sejak dini.

Beberapa minuman ini terasa menyegarkan danenak dikonsumsi, terlebih saat cuaca panas terik. Namun justru harus lebihcermat lagi karena tak semua minuman yang segar dan enak baik untuk gigi.Seperti beberapa jenis minuman yang justru merusak gigi ini.

1. Jus buah

Beberapa jenis buah seperti apel dan buahberry mengandung asam yang bisa menghilangkan lapisan enamel gigi. Untukmencegah kerusakan gigi, biasakan anak untuk membersihkan dan menyikat gigisetelah minum jus buah.

2. Minumanberenergi

Minuman berenergi biasanya punya rasa manismenyegarkan dan disajikan dingin. Namun seperti dikutip dari besthealthmag.ca,Dr. Walter Vogl, dokter gigi asal Toronto menyarankan untuk menghentikankebiasaan ini, karena minuman berenergi masuk dalam kategori minuman berguladan berkarbohidrat tinggi.

3. Minumanbersoda

Lagi-lagi, gula yang tinggi menjadi alasanmengapa soda harus dihindari. Menurut, gula menghasilkanasam di mulut. Jika terus-terusan mengonsumsi minuman tinggi gula, enamel gigilama-kelamaan akan menghilang. Akibatnya, gigi akan mudah terasa ngilu.

4. Jus jeruk

Dalam salah satu ulasan di mirror.co.ukdisebutkan bahaya jus jeruk untuk gigi. Bahkan sama berbahayanya dengan soda.Minuman ini mengandung asam yang tinggi yang bisa mengikis lapisan enamel.Karenanya, setiap konsumsi jus jeruk, biasakan untuk menggunakan sedotan agarterlalu lama bersentuhan langsung dengan gigi.

Sumber

#bcfda5

Tidak ada komentar:

Posting Komentar