![[imagetag]](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiOvVvkceme0MQB1r9_0i9QsCT9z3b0t2831XTc6GEuiso5meH0SXQTXo8NEeLWYXyPxpR-Ig3GIoAABWz1DzpYb-1mURa3R0_gaXIS8dmsCoGw_k5UuEL-nw_wYphzuCOjbG_hbOGytwA/s400/lagi-emosi.jpg)
1. Pisang :
Dengan kandungan asam amino di dalamnya, pisang mampu membantu dalam pengaturan suasana hati lebih gembira.
2. Cokelat :
Bukan barang baru lagi jika cokelat mampu mengubah mood seseorang. Kandungan antioksidan di dalam cokelat bukan hanya mampu membangkitkan semangat, namun juga menangkal radikal bebas.
3. Ubi :
Tanaman merambat ini dikenal juga mampu meningkatkan mood yang baik. Ubi memiliki kadar gula alami tinggi serta memberikan asupan magnesium dan vitamin C, sehingga tetap bugar dan bergairah.
4. Gandum :
Mengandung vitain B yang bagus bagi metabolisme tubuh, gandum juga dapat membantu menjaga fungsi otak dengan baik, sehingga pikiran dan perasaan pun menjadi kembali bersemangat.
5. Kacang-kacangan :
Zat besi dalam kacang-kacangan mampu menjaga kondisi tubuh . Dapatkan manfaatnya dengan mengonsumsi sereal, kacang kedelai, kacang merah, kacang hitam, dan juga kacang polong.
Sumber
Tidak ada komentar:
Posting Komentar